Cara Memutihkan Gigi Dengan Bahan Alami - Gigi merupakan bagian tubuh yang tidak terpisahakan,organ ini digunakan untuk melahap makanan,baik keras dan lembut.Dibalik nikmatnya makanan,ada beberapa masalah yag ditimbulkan,seperti gigi akan menguning atau gigi menghitam,hal ini biasanya disebabkan kurangnya kepedulian kita terhadap gigi kita,misalkan seharusnya kita harus menggosok gigi sesudah makan,namun tak jarang kita mengabaikan hal ini.
Apa yang menyebabkan Gigi Kuning,Berlubang dan Menghitam?
Sebelum jauh kita membahas Cara Memutihkan Gigi,ada baiknya kita ketahui apa saya yang membuat gigi kita menjadi hitam,berikut penyebabnya;
Pernahkah anda mendegar baking Soda? Baking soda atau yang biasanya disebut sodium bikarbonat memiliki banyak manfaat,termasuk memutihkan kulit dan memutihkan gigi kuning anda.
Baking Soda bisa anda campurkan dengan berbagai bahan seperti Garam,Peroksida atau dengan pepermint,Campurkan baking soda dengan dengan salah satu bahan tersebut lalu gosokkan pada gigi anda,lakukan perlahan agar tidak merusak gusi anda.
Akar alang-alang memiliki banyak khasiat bagi kesehatan,akar tanaman liar ini telah lama dipercayakan secara turun temurun oleh bangsa china untuk menyembuhkan berbagai penyakit.Belakangan di indonesia,akar alang-alang telah banyak digunakan sebagai tanaman obat,akar alang -alang bisa digunakan memutihkan gigi,caranya cukup mudah.Ambil 1 akar alang - alang,lalu pukul-pukul hingga serat,seratnya bisa anda gosokkan pada gigi anda,kelemahan tanaman ini adalah akan terasa sakit saat menyikatkannya.
Kulit lemon bisa anda gunakan untuk membersihkan gigi anda,caranya cukup simple,silahkan ambil 1 buah lemon ang sudah matang,kupas dan ambil kulitnya.
Gosokkan perlahan kulit lemon tadi pada gigi anda,lakukan dengan perlahan,bahan ini cukup lembuh,cukup aman bagi gusi,tidak perlu terburu-buru menggosokkannya,perlahan namun pasti,kira-kira selama 15 menit lakukan setiap hari,jangan lupa juga untuk membersihkan gigi anda dengan cara menggosok dengan odol agar bau lemon tadi hilang dari mulut anda.
Nah,cara diatas sebenarnya cukup mudah untuk anda lakukan dirumah,jika sudah melakukannya anda perlu nutrisi yang baik untuk mejaga gigi anda tetap putih dan terhindah dari gigi karatan,berikut ada beberapa tips alami merawat gigi.
Apa yang menyebabkan Gigi Kuning,Berlubang dan Menghitam?
Sebelum jauh kita membahas Cara Memutihkan Gigi,ada baiknya kita ketahui apa saya yang membuat gigi kita menjadi hitam,berikut penyebabnya;
- Tar Rokok( Bagi Para Perokok)
- Sering Konsumsi Gula,Kopi.
- Menggunakan Obat Gigi Yang tidak Cocok.
- Sering mengonsumsi Obat( Bari para penyandang Penyakit)
- Jarang/Tidak Pernah Sikat Gigi.
- Minuman Keras.
Yang paling sering terkena penyakit Gigi Kuning adalah para penikmat Kopi dan Rokok,secara alami,jika dia pecinta kopi,biasanya dia juga mengonsumsi rokok.
Jika anda mengalami masalah gigi kuning seperti yang disebutkan diatas,simak beberapa cara yang bisa anda coba untuk memutihkan gigi anda dengan mudah tanpa perlu mengeluarkan biaya yang banyak,semua bisa anda dapatkan dari hasil alam yang ada disekitar anda.
1.Cara Memutihkan Gigi Dengan Siwak
Pernahkan anda mendengarkan Siwak? Siwak adalah akar Pohon Salvadora persica,akar tanaman ini bisa anda gunakan untuk membersihkan gigi kuning anda dengan cara menyikatkannya dengan siwak,cara ini sudah digunakan sejak dahulu,sewaktu Odol dan Sikat gigi belum diciptakan.
2.Cara Memutihkan Gigi Dengan Arang.
Jangan berburuk sangka dahulu,memang sedikit aneh,namun itulah kenyataannya,arang bisa anda manfaatkan untuk memutihkan gigi,caranya anda harus menghaluskan arang Kasar terlebih dahulu lalu menggosokkannya dengan sikat gigi pada gigi yang berlubang,perlu diingat dalam menggosokkan gigi,lakukan dengan perlahan,dan jangan memaksakan gigi anda samapai putih.
Arang jika digunakan secara berlebihan akan membuat gigi anda terasa ngilu,sebelum hal ini terjadi baiknya anda cegah dengan cara menghentikan menggosokkan arang dan menggantikannya dengan pasta gigi,agar gigi anda benar-benar bersih,pasta gigi berfungsi untuk menghilangkan bau pada mulut yang disebabkan oleh arang tadi.
3.Cara Memutihkan Gigi Dengan Baking Soda
Baking Soda bisa anda campurkan dengan berbagai bahan seperti Garam,Peroksida atau dengan pepermint,Campurkan baking soda dengan dengan salah satu bahan tersebut lalu gosokkan pada gigi anda,lakukan perlahan agar tidak merusak gusi anda.
4.Memutihkan gigi dengan Akar alang alang.
Akar alang-alang memiliki banyak khasiat bagi kesehatan,akar tanaman liar ini telah lama dipercayakan secara turun temurun oleh bangsa china untuk menyembuhkan berbagai penyakit.Belakangan di indonesia,akar alang-alang telah banyak digunakan sebagai tanaman obat,akar alang -alang bisa digunakan memutihkan gigi,caranya cukup mudah.Ambil 1 akar alang - alang,lalu pukul-pukul hingga serat,seratnya bisa anda gosokkan pada gigi anda,kelemahan tanaman ini adalah akan terasa sakit saat menyikatkannya.
5.Cara Memutihkan Gigi Dengan Kulit Lemon.
Kulit lemon bisa anda gunakan untuk membersihkan gigi anda,caranya cukup simple,silahkan ambil 1 buah lemon ang sudah matang,kupas dan ambil kulitnya.
Gosokkan perlahan kulit lemon tadi pada gigi anda,lakukan dengan perlahan,bahan ini cukup lembuh,cukup aman bagi gusi,tidak perlu terburu-buru menggosokkannya,perlahan namun pasti,kira-kira selama 15 menit lakukan setiap hari,jangan lupa juga untuk membersihkan gigi anda dengan cara menggosok dengan odol agar bau lemon tadi hilang dari mulut anda.
Nah,cara diatas sebenarnya cukup mudah untuk anda lakukan dirumah,jika sudah melakukannya anda perlu nutrisi yang baik untuk mejaga gigi anda tetap putih dan terhindah dari gigi karatan,berikut ada beberapa tips alami merawat gigi.
1.Makanan yang Banyak mengandung anti Oksidan Dan Vitamin C,makanan tersebut biasa terdapat pada buah-buahan seperti Anggur, jeruk, stroberi, kiwi dan masih banyak lagi.Makanan ini bisa mengusir bakteri pada gigi dengan baik.
2.Makanan yang yang banyak mengandung Kalsium,kalsium berfungsi untuk memperkuat gigi anda agar terhindar dari keropos,makanan yang banyak mengandung kalsium adalah susu,keju,yogurt,kedelai,ikan salmon dan lain-lain.
3.Makanan yang kaya akan fosfor,seperti daging,vitamin ini dibutuhkan gigi untuk proses remineralisasi gigi, proses alami dimana mineral disimpan kembali dalam enamel gigi yang sebelumnya terlepas karena asam.
4.Banyak mengonsumsi air,air memiliki banyak manfaat bagi tubuh anda,seperti membuang racung melalui air seni,bakteri yang menghinggapi gigi biasanya akan terbawa melalui air yang kita minum,secara perlahan bakteri ini akan berkurang jika anda rajin sikat gigi atau kumur-kumur.